Dengan keluarnya SK Kepengurusan PGRI Provinsi Bali, jajaran pengurus memandang perlu untuk membangun sinergitas dengan jajaran terkait. Hari ini senin, 31 Januari 2025 lembaga pertama yang dituju adalah adalah Disdikpora Provinsi Bali. Sekitar pukul 09.30 jajaran pengurus harian yang kompak bisa hadir diterima oleh Kadis […]